Example floating
Example floating
Example 728x250
Liputan Khusus

Sherman Moridu Pimpin Rapat Evaluasi Kinerja Triwulan 4 Tahun 2022

REDAKSI
206
×

Sherman Moridu Pimpin Rapat Evaluasi Kinerja Triwulan 4 Tahun 2022

Sebarkan artikel ini

HESTEK, BOALEMO – Sekretaris Daerah (Sekda) Boalemo Sherman Moridu, memimpin rapat evaluasi kinerja triwulan IV tahun 2022 dilingkungan Sekretariat Daerah Boalemo, Kamis (26/1/2023).

Rapat tersebut dihadiri Staf Ahli Bupati Dorci Pauweni, Kepala Bagian Pembangunan Mizan Uwade, dan para Kasubag di lingkungan Sekretariat Daerah Pemerintah Boalemo.

Example 300x600

Sherman menyampaikan sekretariat itu hanya dua di Pemerintah Daerah yaitu Sekretariat Daerah Pemerintah Boalemo, Eksekutif dan Sekretariat DPRD, Legislatif.
“Eksekutif terdiri dari 9 bagian, tiga asisten dan tiga staf ahli bupati. Para pejabat ini yang membantu tugas baik Bupati, Wakil Bupati maupun Sekretaris Daerah,” kata Sherman.

“Sehingga itu ia berharap kepada para staf ahli bupati, ara asisten dan kepala-kepala bagian wajib memahami tupoksi bagian masing-masing.

Pewarta : Nurhayati
Example 120x600
Example 300250